• Peryoga Sukses Bersama

    Design By You

    Menciptakan konsep desain yang inovatif dan kreatif

  • Peryoga Sukses Bersama

    Anda Adalah Prioritas

    Memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan

  • Peryoga Sukses bersama

    Collaboration

    Menjalin hubungan dan kerja sama yang baik melalui integritas, kepercayaan dan kesempatan bersama

  • Peryoga Sukses bersama

    Maintenance of Deal

    Memberikan layanan berupa perbaikan dan pemeliharaan atas hasil kerja nutuk memenuhi kesepakatan kerja sama sesuai dengan kebutuhan

    pelanggan.

CV Peryoga Sukses Bersama

CV. Peryoga Sukses Bersama awalnya bergerak di bidang konveksi manufaktur. Pada periode2016–2017, perusahaan menghadapi masa sulit hingga aktivitas sempat terhenti akibat sebuahperistiwa proyek. Namun, dari ujian itu tumbuh tekad baru yang menjadi pijakan untukmelangkah lebih jauh.

Tahun 2019 menjadi titik balik penting ketika tiga pendiri berinisiatif meleburkan diri denganBani Latief Press, sebuah perusahaan percetakan yang sudah lebih dahulu berkiprah. Langkah inibukan sekadar strategi bisnis, melainkan upaya memperluas kiprah ke bidang penerbitan bukusekaligus memenuhi kebutuhan legalitas berbadan hukum.

Nama Bani Latief Press sendiri diambil untuk menghormati seorang tokoh pejuang kedaerahandari Garut, H. Latief, putra dari KH. R. Abdul Fatah. Pemilihan nama ini mencerminkanpenghargaan mendalam kepada para pendahulu yang telah menanamkan nilai perjuangan, ketekunan, dan dedikasinilai yang menjadi pijakan perusahaan hingga hari ini.

Visi

Memberikan pelayanan yang terbaik dengan mengutamakan mutu, biaya dan waktu, guna memberikan kepuasan pelanggan sehingga menjadi sebuah perusahaan yang dikenal dan mampu berkompetisi dengan perusahaan nasional di seluruh Indonesia maupun dengan perusahaan multi-nasional di waktu yang akan datang.

Misi

  • Menciptakan konsep desain yang inovatif dan kreatif
  • Memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan
  • Menjalin hubungan dan kerja sama yang baik melalui integritas, kepercayaan dan kesempatan bersama
  • Memberikan layanan berupa perbaikan dan pemeliharaan atas hasil kerja nutuk memenuhi kesepakatan kerja sama sesuai dengan kebutuhan pelanggan.

Work Flow

01 Permintaan Harga

Pelanggan mengirimkan spesifikasi untuk kami memberikan penawaran

02 Perkiraan Harga & Penawaran

Kami mengirimkan email tentang harga dari spesifikasi yang diberikan

03 Penerimaan pesanan

kami menerima pesanan setelah spesifikasi dan harga disetujui

04 pesanan baru/ulang

  • Pesanan baru akan dilanjutkan ke pembuatan mockup
  • Pesanan ulang akan langsung ke tahap perancangan produk

05 pembuatan mockup

Kami menyediakan mockup sebagai contoh produk untuk pelanggan mendapatkan gambaran produk akhir

06 persetujuan mockup

Pelanggan membubuhkan tanda tangan sebagai bukti persetujuan mockup

07 Perencanaan Produk

Kami merencanakn dan menjadwalkan produk Anda secara rapi untuk dikirimkan tepat waktu

08 Persiapan Cetak

  • Mengatur posisi artwork dan pengecekan ejaan
  • Pembuatan CTP

09 Proses Cetak

Proses Cetak

10 Pasca Cetak

Proses Finishing

11 Pengemasan dan Permintaan pengiriman

Kami bisa mengemas produk ke lebih dari satu tujuan

12 Tagihan

Setelah produk dikirimkan maka kami akan mengirimkan tagihan

Kami Solusi Percetakan anda!